masa perkuliahan daring diperpanjang hingga 1 Juni 2020 dengan tetap memperhatikan beban belajar mahasiswa, umpan balik dalam perkuliahan, relevansi tugas terstruktur, dan daya dukung perkuliahan daring yang dimiliki mahasiswa;
perkuliahan aktif kembali mulai tanggal 2 Juni 2020 sesuai jadwal perkuliahan yang berlaku disetiap lingkungan masing-masing; dan pengambilan video pengajaran peserta magang di prodi keguruan ditiadakan. Nilai akhir magang dapat ditentukan oleh dosen pembimbing setelah melakukan koordinasi dengan LPKM. Contohnya dengan mempertimbangkan kemajuan keterampilan mengajar dan kualitas perangkat ajar yang disusun mahasiswa
struktural dan tenaga kependidikan tetap masuk sesuai Surat Wakil Rektor I Nomor:339.02/A/UNP Kd/IV/2020 tanggal 9 April 2020; dan libur Hari Raya Idul Fitri 1441 H dimulai tanggal 21 Mei s.d. 1 Juni 2020